Kamis, 24 Juni 2010

Toy Story 3


Toy Story 3 is a 2010 American 3D computer-animated film. It is the third installment in the Toy Story series. The film was produced by Pixar Animation Studios and released by Walt Disney Pictures. Lee Unkrich, who edited the previous films, and co-directed the second, takes over as director. Ken Schretzmann is the editor.

Tom Hanks, Tim Allen, Joan Cusack, Don Rickles, Estelle Harris, John Ratzenberger, Wallace Shawn, Jeff Pidgeon, Jodi Benson, R. Lee Ermey, John Morris, and Laurie Metcalf all reprised their roles from the previous films. Jim Varney, who played Slinky Dog in the first two movies, and Joe Ranft, who played Lenny and Wheezy, have both died since the second film was released. The role of Slinky was taken over by Blake Clark, while Ranft's characters and various others were written out of the story.

Toy Story 3 was released in theaters on June 17, 2010 in Singapore and June 18, 2010 in the United States and Canada. It will be released June 24, 2010 in Australia and July 19, 2010 in the United Kingdom and Ireland. Originally the UK release was set as July 23 but has since been pushed forward due to its anticipated high demand in the country.[4][5] Toy Story 3 broke the record of Shrek the Third as the biggest single day gross for an animated film, but it was unable to top Shrek the Third's opening weekend and, with a $110,307,189 gross, received the second highest opening weekend for an animated movie.[6][7] It is also the highest grossing opening weekend for a Pixar film, as well as the highest grossing opening weekend for a film to have opened in the month of June.

Selasa, 22 Juni 2010

I Love it

Check this on : Wondershoe.com

Ratatoulie


Seekor tikus bernama Rémy mempunyai impian menjadi seorang juru masak Perancis yang luar biasa. Namun keinginan tersebut adalah hal yang mustahil sebab Rémy berasal dari sebuah keluarga binatang pengerat. Saat nasib membawa Remy tinggal di sebuah gorong-gorong di Paris, ternyata ia berada di bawah sebuah restoran dengan juru masak terkenal, Auguste Gusteau.

Meskipun ia adalah pembuat masalah yang tak nampak dan tak diinginkan, hasrat Remy untuk memasak secara tidak sengaja perlahan mulai terwujud melalui seorang tukang sampah yang baru saja diterima di restoran ini bernama Linguini.

UP



Carl Fredricksen (Edward Asner) adalah bocah pendiam yang bersahabat dengan cewek Tomboy bernama Ellie, yang ternyata sama-sama mengidolakan Charles Muntz, seorang penjelajah. Kemudian Carl dan Ellie menikah. Kehidupan mereka yang diperlihatkan tanpa adegan berbicara terlihat sangat bahagia, dengan musik yang ceria dan obsesi pertama mereka adalah memiliki anak. Setelah mempersiapkan segalanya, kenyataan berubah ketika Ellie dinyatakan oleh dokter bahwa ia tidak dapat hamil. Sesaat musik menjadi lebih lambat dan sedih, namun kembali menjadi semangat saat Carl dan Ellie berusaha menyisihkan pendapatan mereka untuk terbang ke Paradise Falls, tempat Charles Muntz tadi. Namun, tetap saja halangan selalu muncul sehingga mereka selalu memakai uang dari tabungan tadi, sampai akhirnya mereka berdua menjadi kakek-nenek. Carl, yang menyadari obsesi mereka belum tercapai membeli tiket ke Amerika Selatan, dan ingin memberikan kejutan untuk Ellie. Namun, sebelum impiannya tercapai, Ellie terlebih dahulu meninggal dunia. Hal ini menyebabkan Carl benar-benar kehilangan semangat hidup dan menjadi pendiam dan tertutup.

Pagi itu, seperti biasanya Carl bangun pagi dan menjalankan aktivitasnya. Ia keluar, duduk dikursi rumahnya dan zoom out bahwa ternyata rumahnya ada ditengah-tengah pekerjaan konstruksi, mengisyaratkan bahwa rumahnya juga akan digusur sebentar lagi. Ia pergi untuk mengecek kotak surat, dan sempat berbincang-bincang dengan salah satu pekerja konstruksi. Saat sedang menonton TV, ia bertemu dengan Russell (Jordan Nagai), seorang pramuka yang bersemangat dan akan membantunya melakukan apa saja. Setelah ditipu oleh Carl, Russell pergi dan Carl melihat kotak suratnya hampir lepas karena ditabrak sebuah tronton. Carl marah dan memukul salah satu petugas, membuatnya diseret ke pengadilan dan akhirnya hak untuk rumah dan tanahnya jatuh ketangan bos dari pekerja konstruksi tadi. Setelah itu, ia dikabarkan bahwa besok pagi akan dijemput oleh panti jompo. Saat ia akan membereskan pakaiannya, ia melihat buku petualangan dari Ellie dan menyadari apa yang tidak dilakukannya. Malam berlalu dan pagi datang.

Quotes

~Walaupun kau mencoba untuk menjadi dewasa, kamu tidak akan menjadi dewasa~
Kodocha child's play

I need it :D

Check this on : Wondershoe.com

Sabtu, 19 Juni 2010

Secondhan Serenade - Stranger

ini lagu yang pertama kali bikin gue terharu dan mau nangis

Turn Around
Turn Around and fix your eye in my direction
So there is a connection
I can’t speak
I can’t make a sound to somehow capture your attention
I’m staring at perfection
take a look at me so you can see
how beautiful you are

you call me a stranger
you say I’m a danger
but all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
you are an angel
making all my dreams come true tonight

I’m confident
but I can’t pretend I wasn’t terrified to meet you
I knew you could see right through me
I saw my life flash right before my very eyes
and I knew just what we’d turn into
I was hopeing that you could see
take a look at me so you can see

you call me a stranger
you say I’m a danger
but all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
you are an angel
making all my dreams come true tonight

you are an angel
making all my dreams come true tonight

take a look at me so you can see
how beautiful you are
x4

your beauty seems so far away
I’d have to write a thousand songs to make you comprehend how beautiful you are

i know that I can’t make you stay
but I would give my final breathe to make you understand how beautiful you are
understand how beautiful you are

you call me a stranger
you say I’m a danger
but all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
you are an angel
making all my dreams come true tonight

you call me a stranger
you say I’m a danger
you call me a stranger

Jumat, 18 Juni 2010

Spiderwick Chronicles


Film petualangan penuh fantasi kembali dirilis. Kali ini, kisah tentang keluarga Grace yang berusaha melawan dan mencegah Mulgarath serta segerombolan Goblin pimpinannya, demi merebut sebuah buku "sakti" yang mengancam Mulgarath.
Berawal dari kepindahan keluarga Grace yang terdiri atas Jared (Freddie Highmore), Simon (saudara kembar Jared yang juga diperankan Freddie H), kakak perempuan Jared, Mallory (Sarah Bolger), dan ibu mereka Helen (Mary-Louise Parker) ke Spiderwick Estate.

Spiderwick Estate merupakan sebuah rumah besar di tengah hutan, yang merupakan warisan kakek buyut mereka, Arthur Spiderwick (David Strathairn) dan anaknya, Lucinda (Joan Plowright).

Tanpa sengaja, Jared menemukan sebuah buku tua di gudang yang terletak di dalam rumah itu. Penasaran, Jared membacanya. Ternyata, buku tersebut bukan buku biasa, melainkan buku karya Arthur yang berisi pemaparan hasil penemuannya tentang kehidupan sihir dan Goblin yang berada di hutan.

Jared semakin yakin, buku itu buku berbahaya begitu makhluk kecil bernama Thimbletack (Martin Short) muncul dan menceritakan tentang buku yang dibuat majikannya, Arthur.

Sayang, sebelum Thimbletack muncul Jared terlanjur menampilkan buku itu ke luar rumah sehingga para Goblin mengetahui buku yang sejak puluhan tahun disimpan di rumah yang telah diberi lingkaran pelindung itu ternyata masih ada.

Bagi pemimpin Mulgarath (Nick Nolte), isi dalam buku itu amat bermanfaat baginya untuk menyempurnakan kekuatan dan membuatnya semakin berkuasa.

Ratusan Goblin lalu menyerang Spiderwick Estate untuk merebut buku tersebut. Namun, Jared menolak dan mencari jalan keluar agar buku tersebut tetap aman dari tangan Mulgarath.

Jared yang bingung mencari jalan keluar akhinya timbul ide menemui bibi Lucinda yang ternyata masih hidup dan berada di karantina. Dari bibi Lucinda akhirnya dia menemukan jalan keluar mengakhiri teror jahat Mulgarath dan para Goblin.

Lucinda menyarankan, Jared dan kedua saudaranya mencari ayah Lucinda, Arthur, yang menghilang secara misterius saat Lucinda masih kecil. Dengan demikian, serangan Mulgarath dan Goblin bisa diatasi.

Bukan hal yang mudah menemukan Arthur yang hilang misterius tanpa ada petunjuk secuil pun. Terutama bagi Jared, anak kecil yang dianggap mengkhayal oleh ibunya. Jangankan membantu, apapun yang dia saja katakan tak dipercaya sang ibu.

Rabu, 02 Juni 2010

Rain Affair


Pertemuan pertama itu telah berlangsung cukup lama. Jejak gadis itu pun akhirnya hilang seiring dengan berjalannya waktu. Hingga suatu hari, di depan sebuah apartemen yang akan disewanya, Nathan bertemu lagi dengan Lea—gadis mungil yang telah lama dicarinya.

Seolah keberuntungan berpihak pada Nathan, Lea ternyata pacar dari teman kantornya yang bernama Noah. Sejak diperkenalkan kepada Lea oleh Noah, Nathan berteman baik dengannya. Sayang, Lea belum juga mengingat kejadian di saat hujan itu.

Waktu pun berlalu, Nathan semakin tahu banyak hal tentang Lea, khususnya tentang hubungannya dengan Noah yang penuh dengan keributan. Bahkan tak jarang, Nathan mendengarkan keluh kesah Lea. Tidak hanya itu, Noah juga sering meminta bantuan Nathan untuk menemani Lea di saat dirinya tidak bisa berada di samping Lea.

Rangkaian kesedihan yang dialami Lea membuat Nathan bersimpatik kepadanya. Perlahan, Nathan selalu berupaya menghiburnya dan berada di sisi Lea saat dibutuhkan. Meski demikian, Lea masih terlalu jauh dari jangkauannya.

Cinta Lea yang terlampau dalam terhadap Noah-lah yang membuat Nathan selalu berada di seberang hati Lea. Hingga akhirnya kebenaran yang selama ini bersembunyi di balik kebohongan sikap Noah itu terkuak. Nathan tidak bisa tinggal diam. Bagaimana pun, ia merasa sakit saat mengetahui bahwa Noah sudah menyia-nyiakan Lea.

Lantas, apa yang terjadi selanjutnya? Temukan jawabannya dalam novel Rain Affair karya Clara Canceriana. Novel terbitan GagasMedia ini mengisahkan tentang cinta segitiga yang cukup pelik. Pengorbanan yang melelahkan demi orang terkasih, akhirnya harus menyerah pada kerelaan untuk melepaskannya pergi dan menggantinya dengan cinta yang lain.